conversational commerce merupakan suatu kegiatan yang biasanya dilakukan oleh kebanyakan orang, kegiatan bertanya kepada penjual akan suatu produk kepada penjual secara online atau lewat live chat. Hal tersebut memiliki banyak manfaat bagi kedua belah pihak, yaitu penjual dan pembeli. Salah satunya adalah memberikan rasa nyaman bagi pembeli yang merasa kebingungan akan deskripsi suatu produk yang […]